Apakah bisa mengupload sebuah gambar bergerak dengan ekstensi gif? Selain dengan mengupload foto dan video, instagram juga bisa untuk mengupload gambar gerak gif (Graphics Interchange Format). Akan tetapi pengguna sering gagal dalam mengupload gif. Hasilnya hanya berupa gambar biasa dan tidak bisa gerak.

Cara upload gif di Instagram sebagai berikut :

Tombol kiri bawah

Dengan menseleksi file yang anda miliki. Tergantung smartphone yang anda gunakan, biasanya tombol kiri bawah shutter membuka gallery atau camera roll. Setelah memilih GIF, kemudian anda crop gambar tersebut untuk menyesuaikan ukuran di instagram. Kemudian anda bisa apply pada optional filter.

league_of_legends_rope_skipping_gif_by_mizoreame-d6k1w9b

credit image : mizoreame.deviantart.com

Jika gagal, gunakan metode alternatif lainnya.

Instagram mendukung video dengan durasi maksimal 15 detik, sebenarnya video ini tidak seperti video pada youtube, namun video dengan fps lebih rendah seperti gif. Jadi dengan mengupload video hampir sama tampilannya dengan gif. Tapi jika anda ingin tetap mengupload gif, perlu menggunakan gif converter untuk menjadikan file tersebut memiliki format video seperti .avi, 3gp, mp4 dan masih banyak lagi. Dengan syarat durasi harus tidak lebih dari 15 menit. Aplikasi gratis atau berbayar bisa anda temukan di play store (android) atau app store (iOS)